Kabupaten Berau Dalam Angka 2023
Nomor Katalog : 1102001.6405
Nomor Publikasi : 64050.2304
ISSN / ISBN : -
Tanggal Rilis : 2023-02-28
Ukuran File : 14.47 MB
Abstraksi
Kabupaten Berau Dalam Angka 2023 merupakan publikasi tahunan yang diterbitkan oleh BPS Kabupaten Berau. Publikasi ini memberikan gambaran umum terhadap keadaan geografi dan iklim, pemerintahan, serta perkembangan kondisi sosial dan ekonomi di Kabupaten Berau. Data statistik sebagian besar disajikan pada tingkat kabupaten dan kecamatan untuk melihat perbandingan indikator antar wilayah. Publikasi ini diharapkan dapat membantu para pengguna dalam penyusunan rencana pembangunan di Kabupaten Berau.